
Memutihkan Kulit Wajah dengan cara yang alami
menjadi pilihan para wanita untuk memiliki kulit putih dan tetap sehat. Berikut cara membuat masker alami dari bengkuang.
- Kupas kulit bengkuang kemudian parut atau blender bengkuang tersebut.
- Peras parutan bengkuang dan ambil airnya , kemudian ampas bengkuang dibuang.
- Diamkan air dari hasil persan tadi di sebuah mangkuk kecil supaya sari – sarinya bisa berkumpul.
- Jika sudah mengendap buang air perasan sisakan sari – sari yang mengendap di bawah untuk dipakai sebagai masker.
- Gunakan masker bengkuang dimalam hari sebelum tidur dan diamkan kurang lebih 30 menit dan bilas dengan air hangat kemudian kerigkan dengan handuk yang halus.
Memutihkan Kulit Wajah dengan masker bengkuang buatan sendiri memang lebih aman dibandingkan dengan menggunakan kosmetik pemutih. Saat ini banyak sekali produk kosmetik sebagai pemutih terutama kosmetik yang berasal dari cina. Memang kosmetik tersebut mampu membuat kulit semakin putih tapi ketahuilah elasstisitas kulit semakin menurun karena efek dari obat kimia dalam kosmetik tersebut. Maka dari itu dalam hal memutihkan kulit gunakan bahan yang alami salah satunya buah bengkuang ini.
Posted in: Perawatan Wajah
0 komentar:
Posting Komentar